Resep Olahan Terong Enak, Lezat, Sederhana dan Menggugah Selera Cocok Bagi Pasangan yang Baru Menikah

- 28 Maret 2022, 12:30 WIB
Ilustrasi Resep Olahan Terong Enak, Lezat, Sederhana dan Menggugah Selera
Ilustrasi Resep Olahan Terong Enak, Lezat, Sederhana dan Menggugah Selera /Pixbay/RitaE

MEDIA BLORA - Bagi kamu yang senang menu lalapan, terong jadi salah satu andalan. Teksturnya yang lembut membuatnya seringkali digolongkan sebagai sayur. Tapi kamu perlu tahu, secara ilmiah ternyata terong ini masuk dalam jenis buah.

Terong terdiri dari beragam jenis. Ada terong ungu, belanda, putih, telunjuk maupun bulat. Menu yang satu ini mudah sekali ditemukan, di pasar tradisional hingga swalayan. Terong memiliki tekstur daging lembut dengan rasa khas.

Maka tak jarang terong dimasukkan dalam menu masakan. Sayangnya tidak semua orang bisa memasak terong dengan benar.

Terong susah menyerap bumbu masakan. Terong juga mudah hancur kalau terlalu lama dimasak. Umumnya terong dimasak dengan cara digoreng atau ditumis.

Padahal terong bisa diolah menjadi berbagai masakan lezat dan menggugah selera. Selain lezat, terong juga memiliki gizi dan manfaat besar untuk kesehatan.

Di antaranya aman bagi penderita diabetes, bagus untuk otak dan dapat membantu menyuburkan rambut.

Baca Juga: Oh Ternyata Ini Alasannya, Teteh-teteh Bandung Terlihat Cantik dan Mempesona, Tertarik Tidak?

Nah, kamu pengantin baru yang ingin belajar masak? Ini cara mudah mengolah terong jadi masakan ekstra lezat, ayo simak beberapa resep terong sederhana,praktis, dan mudah, bisa kamu praktekan langsung.

Tumis terong.

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x