Dehidrasi Ketika Puasa Bisa Saja Terjadi. Cari Tahu Cara Pencegahannya

- 5 April 2022, 13:34 WIB
ilustrasi dehidrasi
ilustrasi dehidrasi /orami

 

MEDIA BLORA - Saat menjalankan ibdah puasa di bulan Ramadhan merupakan ibadah umat Islam untuk menahan haus dan lapar serta segala nafsu lainnya, mulai dari terbit Matahari sampai terbenamnya sang fajar.

Saat berpuasa, bisa mengalami dehidrasi. Untuk mencegahnya, ada beberapa cara yang bisa dilakukan.

Dalam menjalani puasa, tidak diperbolehkan untuk makan dan minum seperti pada hari biasa. Sementara aktivitas sehari-hari masih berjalan secara normal.

Sehingga bisa saja mengalami dehidrasi atau kekurangan cairan dalam tubuh menjadi satu kondisi yang rentan terjadi saat berpuasa.

Baca Juga: Hindari Kebiasaan Minum Sambil Berdiri, Kenali Dampak Buruknya

Pasalnya, tubuh tidak minum dan tidak mendapat asupan cairan selama kurang lebih 12 jam.

Risiko dehidrasi saat puasa menjadi lebih tinggi pada orang yang sering melakukan aktivitas di luar ruangan.

Meskipun, dehidrasi yang terjadi umumnya bersifat ringan dan tidak sampai mengancam nyawa.

Halaman:

Editor: Muhammad Ma`ruf


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah