Inilah Amalan Agar Doa Dikabulkan Oleh Allah

- 14 September 2021, 14:00 WIB
Ilustrasi : Amalan Agar Doa Terkabulkan
Ilustrasi : Amalan Agar Doa Terkabulkan /Pixabay/

Hati yang gelap akibat dosa akan lebih bercahaya. Pada akhirnya, seseorang akan lebih tulus dalam melakukan sesuatu. Bahkan, dalam memohon sesuatu.

Ketulusan dalam meminta inilah yang membuat doa lebih mudah terijabah. Bahkan, waktunya bisa lebih cepat.

Biasakan Zikir Ya Mujib

Al Mujib merupakan salah satu asma Allah yang maha agung. Asma Allah ini bermakna yang maha mengabulkan.

Baca Juga: Bacaan Tahlil dan Doa Teks Arab Lengkap, Cocok untuk Tahlilan Ziarah Kubur

Perbanyaklah memuji Allah dengan asmaulhusna tersebut. Terlebih sehabis mengerjakan sholat subuh.

Minimal, lantunkan Ya Mujib ini sebanyak seratus kali. Tentunya dengan penuh khusyuk serta yakin bahwa Allah akan mengabulkan doa.

Permudah Urusan Orang Lain

Ketika seseorang mempermudah urusan orang lain, baginya akan mendapatkan kemudahan serta kelapangan dari Allah.

Allah akan mempermudah urusan yang dihadapinya.

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x