Jauhkan dari Murka Allah dan Api Neraka, Keutamaan Bacaan Doa Hari Ke 11 Bulan Ramadhan

- 12 April 2022, 06:29 WIB
Jauhkan dari Murka Allah dan Api Neraka, Keutamaan Bacaan Doa Hari Ke 11 Bulan Ramadhan
Jauhkan dari Murka Allah dan Api Neraka, Keutamaan Bacaan Doa Hari Ke 11 Bulan Ramadhan /Pixabay.com / mohamed_hassan

MEDIA BLORA - Pada bulan Ramadhan ini merupakan waktu yang tepat untuk memperbanyak berdoa kepada Allah agar Jauhkan Murka Allah dan Api Neraka.

Berdoa agar terjauhkan dari Murka Allah dan Api Neraka merupakan salah satu doa yang bisa dipanjatkan umat muslim pada hari ke 11 Ramadhan ini.

Bulan ramadhan merupakan bulan yang sangat istimewa bagi seluruh umat muslim di dunia dan inilah saat yang sangat tepat untuk berdoa mohon agar dapat Jauhkan Murka Allah dan Api Neraka.

berlimpahnya keutamaan di bulan Ramadhan ini jangan sampai di sia-siakan oleh umat muslim untuk bermunajat kepada Allah.

Dikutip MEDIA BLORA dari buku Kumpulan Doa Ramadhan tentang bacaan doa yang dapat diamalkan pada hari ke 11 puasa Ramadhan ini.

Baca Juga: Usaha Seret Karena Gangguan Jin dan Sihir, Cegah Dengan Baca 3 Ayat Ini Kata Syekh Ali Jaber

Berikut Doa hari ke 11 yang bisa diamalkan oleh umat muslim:

Bacaan Doa Hari ke 11 bulan Ramadhan 2022

اَللَّهُمَّ حَبِّبْ إِلَيَّ فِيْهِ الْإِحْسَانَ وَ كَرِّهْ إِلَيَّ فِيْهِ الْفُسُوْقَ وَ الْعِصْيَانَ وَ حَرِّمْ عَلَيَّ فِيْهِ السَّخَطَ وَ النِّيْرَانَ بِعَوْنِكَ يَا غِيَاثَ الْمُسْتَغِيْثِيْنَ

Halaman:

Editor: Ahmat Arif Muzazin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x