Membaca Bismillah Begitu Dianjurkan pada Setiap Kegiatan, Ini Alasan Menurut Gus Baha

- 1 Oktober 2022, 06:07 WIB
Membaca Bismillah Begitu Dianjurkan pada Setiap Kegiatan, Ini Alasan Menurut Gus Baha
Membaca Bismillah Begitu Dianjurkan pada Setiap Kegiatan, Ini Alasan Menurut Gus Baha / Pixabay /

Karena ada manfaat yang begitu dahsyat, yaitu dapat menghindarkan diri kita dari kesyirikan.

Seperti dalam kegiatan makan, yang bagi kebanyakan orang dianggap sebagai cara untuk kenyang.

Karena dengan makan, sudah pasti nantinya kenyang, padahal konsepnya tidak begitu atau demikian.

Baca Juga: Sosok yang Dikabarkan Lagi Dekat dengan Rizky Billar, Ini Profil Aktris Cantik Devina Kirana

Pada saat kita makan dengan atau tanpa mengucap bismillah, punya kesan ada unsur kesombongan.

Karena tidak melibatkan Allah sebagai Dzat Yang Maha Kuasa yang menghendaki kita untuk kenyang.

Anggapan jika makan sudah pasti kenyang, tidak makan akan lemas, hal ini berpotensi ke dalam kesyirikan.

Untuk itu, Gus Baha mengingatkan untuk senantiasa membaca bismillah dalam segala perbuatan.

Dengan maksud dan tujuan agar supaya kita selalu terjaga dalam keimanan kepada Allah SWT.

Penting bagi kita selalu membaca bismillah dalam segala kegiatan dan perbuatan yang kita lakukan.

Halaman:

Editor: Moch Eko Ridwan

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x