Inilah Bacaan dan Keutamaan Membaca Bismillah, Punya Manfaat dan Rahasia yang Luar Biasa

- 1 Oktober 2022, 06:31 WIB
Inilah Bacaan dan Keutamaan Membaca Bismillah, Punya Manfaat dan Rahasia yang Luar Biasa
Inilah Bacaan dan Keutamaan Membaca Bismillah, Punya Manfaat dan Rahasia yang Luar Biasa /Al Fikry.com/

Artinya:

"Seperti dinarasikan Ummi Kultshum dari Aisyah, Rasulullah SAW mengatakan, "Jika kamu hendak makan maka ucapkanlah 'Bismillah.' Jika lupa mengucapkannya di awal maka katakan 'Bismillah Fi Awwalihi Wa Akhirih' (Atas nama Allah SWT di awal dan di akhir.)." (HR Tirmidzi).

Berikut berbagai keutamaan dan keistimewaan dari bacaan bismillah, diantaranya:

Baca Juga: Kumpulan Soal UTS PTS SBK Kelas 9 Semester 1 Tahun 2022/2023 SMP/MTs K13, Lengkap dengan Kunci Jawaban

1. Menjadi Pembuka Rezeki

Sama seperti bismillah yang menjadi bacaan pembuka dari setiap surat dalam Alquran.

Bacaan bismillah juga menjadi pembuka pintu rezeki bagi umat Muslim baik di dunia maupun di akhirat.

2. Mencerdaskan Akal

Dalam mengawali kegiatan selalu membaca bismillah, agar dapat meningkatkan kecerdasan akal serta membantu dalam memahami materi yang diberikan.

3. Terhindar dari Gangguan Setan

Halaman:

Editor: Moch Eko Ridwan

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x