5 Fakta Menarik Tentang Hari Guru Nasional, Sejarah yang Tidak Boleh Dilupakan

- 24 November 2021, 20:38 WIB
5 Fakta Menarik Tentang Hari Guru Nasional, Sejarah yang Tidak Boleh Dilupakan
5 Fakta Menarik Tentang Hari Guru Nasional, Sejarah yang Tidak Boleh Dilupakan /Kemdikbud.go.id/

MEDIA BLORA – Hari Guru Nasional diperingati setiap tanggal 25 November. Dibalik pemilihan tanggal 25 November, ada sejumlah peristiwa besar yang menjadi sorotan masyarakat Indonesia.

Hari Guru Nasional akan diperingati besok pada hari Kamis, 25 November 2021, sekaligus Hari Ulang Tahun Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) yang ke-76.

Tanggal 25 November juga merupakan hari terbentuknya organisasi yang bernama PGRI.

Baca Juga: Ganjar Pranowo Umumkan Besaran UMP Jawa Tengah 2022, Semua Perusahaan Harus Nurut

Setiap tahunnya terdapat tema yang sangat menarik, dan identik sebagai cita-cita yang ingin dicapai dari tema tersebut. Tema yang diusung pada Hari Guru Nasional tahun 2021 adalah “Bergerak dengan Hati, Pulihkan Pendidikan.”

“Besok Hari Guru Nasional. Tolong kalau bisa jangan lagi ada slogan ‘pahlawan tanpa tanda jasa’. Mereka layak untuk mendapatkan jasa dan penghormatan dari kita para murid-muridnya,” salah satu cuitan dari akun twitter Ilham Aksanu Ridlo @iaridlo pada tanggal 24, November 2021.

Jika diibaratkan rumah, guru adalah pondasi dari rumah itu. Suatu bangsa tidak akan pernah berdiri tegak tanpa jasa guru yang mendidik. Mulai kecil hingga dewasa, sampai terpikirkan dengan kemajuan bangsa dan negara.

Peringatan Hari Guru Nasional ini juga sebagai tanda terimakasih dan rasa hormat kepada seluruh guru di Indonesia.

Masyarakat Indonesia sendiri masih minim pengetahuan tentang sejarah terbentuknya Hari Guru Nasional.

Halaman:

Editor: Moch Eko Ridwan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah