3 Pemain Timnas Indonesia U-23 yang Mendapatkan Sorotan Lebih dari Media Vietnam, Nomor 1 Dijuluki Ronaldinho

- 6 Februari 2022, 05:10 WIB
3 Pemain Timnas Indonesia U-23 yang Mendapatkan Sorotan Lebih dari Media Vietnam, Nomor 1 Dijuluki Ronaldinho
3 Pemain Timnas Indonesia U-23 yang Mendapatkan Sorotan Lebih dari Media Vietnam, Nomor 1 Dijuluki Ronaldinho /*/mantrasukabumi.com/Instagram @shintaeyong.id

MEDIA BLORA – Para pemain Timnas Indonesia U-23 beberapa minggu ini berhasil mendapatkan sorotan lebih dari media-media luar negeri.

Kecerdikan Shin Tae-yong dalam memilih pemain Timnas Indonesia U-23 memang harus diacungi jempol.

Banyak sekali talenta-talenta berbakat yang ada di skuad Timnas Indonesia U-23. Sebut saja Pratama Arhan.

Salah satu pemain Timnas Indonesia U-23 yang berhasil membuat kagum salah satu jurnalis asal Italia.

Bahkan sang jurnalis tersebut sampai menawarkan pemain PSIS Semarang ini ke salah satu klub Liga Italia, SS Lazio.

Baca Juga: Lemparan Maut Pemain Timnas Indonesia U-23 Pratama Arhan Masuk Nominasi 3 Besar Dunia

Untuk berlaga di Piala AFF U-23 2022, total Shin Tae-yong sudah memanggil 29 pemain untuk melakukan pemusatan latihan (TC) di Bali.

Dari 29 nama yang diproyeksikan untuk berlaga di Piala AFF U-23 Kamboja ini, ada tiga pemain yang berhasil membuat kagum media asal Vietnam, Zingnews.vn.

Media tersebut menyebut jika ada tiga  nama pemain muda yang menarik perhatian fans sepak bola Tanah Air.

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah