Spesifikasi Mobil Listrik Wuling Air Ev Lengkap dengan Harganya Terbaru di Indonesia

- 16 Maret 2024, 12:30 WIB
spesifikasi mobil listrik Wuling Air Ev
spesifikasi mobil listrik Wuling Air Ev /Wuling /Wuling Motors Indonesia

MEDIA BLORA - Inilah spesifikasi mobil listrik Wuling Air Ev lengkap mulai baterai hingga performanya.

Bagi Anda yang punya rencara membeli mobil listrik, berikut adalah spesifikasi mobil listrik Wuling Air Ev yang patut untuk Anda pertimbangkan.

Banyak yang mengatakan spesifikasi mobil listrik Wuling Air Ev ini mempunyai banyak keunggulan.

Tidak heran jika mobil listrik Wuling Air Ev ini menjadi salah satu mobil terlaris di Indonesia pada 2023.

Berikut adalah spesifikasi mobil listrik Wuling Air Ev lengkap mulai dari dimensi hingga baterai dan performa.

Dimensi

  • Panjang: 2.974 mm
  • Lebar: 1.505 mm
  • Tinggi: 1.631 mm
  • Jarak sumbu roda: 2.010 mm
  • Jarak terendah ke tanah: 175 mm
  • Kapasitas bagasi: 264 liter (dengan kursi belakang terlipat: 741 liter)

Baca Juga: Subsidi Mobil Listrik Wuling Air Ev Lengkap Syarat yang Dibutuhkan

Baterai dan Motor Listrik

  • Kapasitas baterai: 17.3 kWh (Standard Range) / 26.7 kWh (Long Range)
  • Tipe baterai: Lithium Ferro-Phosphate (LFP)
  • Daya motor listrik: 30 kW (40 hp)
  • Torsi motor listrik: 110 Nm
  • Pengisian daya: AC 6.6 kW (3.5 jam untuk Standard Range, 4.5 jam untuk Long Range)

Performa

  • Kecepatan maksimum: 100 km/jam
  • Akselerasi 0-50 km/jam: 5.3 detik (Standard Range) / 4.8 detik (Long Range)
  • Jarak tempuh: 200 km (Standard Range) / 300 km (Long Range)

Fitur Unggulan

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x