Prediksi Soal UTS Seni Budaya Kelas 9 SMP?MTs Semester 2 Tahun Ajaran 2022 2023 Lengkap Kunci Jawaban

22 Februari 2023, 19:41 WIB
Berikut ini merupakan prediksi soal UTS Seni Budaya kelas 9 SMP/MTs semester 2 Tahun Ajaran 2022 2023 lengkap kunci jawaban /pexels.com

MEDIA BLORA – Berikut ini merupakan prediksi soal UTS Seni Budaya kelas 9 SMP/MTs semester 2 Tahun Ajaran 2022 2023 lengkap kunci jawaban.

Pembahasan prediksi soal UTS Seni Budaya kelas 9 SMP/MTs semester 2 Tahun Ajaran 2022 2023 lengkap kunci jawaban ini bertujuan untuk membantu siswa mempersiapkan Ujian Tengah Semester nanti.

Kemudian adanya prediksi soal UTS Seni Budaya kelas 9 SMP/MTs semester 2 Tahun Ajaran 2022 2023 lengkap kunci jawaban ini juga bisa dijadikan bahan materi para siswa saat belajar.

Baca Juga: Bocoran Soal UTS IPA Kelas 9 Semester Genap dan Kunci Jawaban Tahun Ajaran 2022 2023 sesuai Kisi-kisi

Sehingga pembahasan prediksi soal UTS Seni Budaya kelas 9 SMP/MTs semester 2 Tahun Ajaran 2022 2023 lengkap kunci jawaban ini akan membuat persiapan siswa dalam menghadapi Ujian Tengah Semester menjadi lebih maksimal.

Pada akhirnya para siswa akan maksimal saat mengerjakan UTS Seni Budaya kelas 9 semester 2 Tahun Ajaran 2022 2023 nanti.

Nah, berikut ini pembahasan lengkap prediksi soal UTS Seni Budaya kelas 9 SMP/MTs semester 2 Tahun Ajaran 2022 2023 lengkap kunci jawaban yang dikutip MEDIA BLORA dari berbagai sumber.

Soal pilihan ganda PTS/UTS Seni Budaya kelas 9 semester 2

1. Seni rupa murni daerah merupakan bentuk karya seni rupa yang diciptakan dengan memperhatikan….

A. Nilai estetis dan dilandasi budaya daerah setempat

B. Nilai praktis tanpa mengesampingkan nilai seni

C. Nilai estetis dan nilai praktis dan bersifat kedaerahan

D. Nilai-nilai budaya yang berlaku di masyarakat

 

Kunci jawaban: A

2. Patung Asmat adalah salah satu contoh karya seni rupa murni yang berasal dari daerah….

A. Kalimantan

B. Papua

C. Jawa

D. Sumatera

Kunci jawaban: B

3. Batik dapat dijadikan karya seni rupa murni dengan cara….

 

A. Diproduksi menjadi pakaian

B. Dipakai pada situasi yang tepat

C. Dipigura dan dipakai penghias ruangan

D. Dijadikan simbol suatu daerah

Kunci jawaban: C

4. Ditinjau dari kegunaannya, karya seni rupa dapat digolongkan menjadi dua, yaitu….

A. Seni rupa dan seni kriya

B. Seni rupa daerah dan seni kontemporer

C. Seni murni dan seni terapan

D. Seni kriya dan seni pakai

Kunci jawaban: C

5. Guci dan patung dilihat dari wujudnya termasuk ke dalam karya seni rupa….

A. Nondimensional

B. Tiga dimensi

C. Dua dimensi

D. Empat dimensi

Kunci jawaban: B

6. Karya seni rupa dua dimensi obyeknya bisa dilihat dari….

A. Berbagai arah

B. Dua arah

C. Tiga arah

D. Satu arah

Kunci jawaban: D

7. Apresiasi dapat diartikan suatu kegiatan….

A. Pemesanan karya seni

B. Perpaduan karya seni

C. Penilaian dan penghargaan

D. Mencari ide dan gagasan

Kunci jawaban: C

8. Proses apresiasi yang bersifat indrawi dan kesan baik atau tidak baik adalah jenis apresiasi….

A. Empatik

B. Estetis

C. Kritis

D. Langsung

Kunci jawaban: A

9. Salah satu instrumen musik yang dipergunakan pada masa Islam adalah….

A. Gitar gambus

B. Gambang

C. Gamelan

D. Accordeon

Kunci jawaban: A

10. Hidangan permainan musik dengan menggunakan seperangkat alat musik tanpa dibarengi vokal, disebut….

A. aubade

B. instrumentalia

C. solo

D. orkestrasi

Kunci jawaban: B

Baca Juga: Bocoran Soal PTS IPA Kelas 9 Semester 2 disertai Kunci Jawaban Tahun Ajaran 2022 2023 Kurikulum 2013

11. Dalam ajang lomba bernyanyi sering kita dengar istilah-istilah musik yang disampaikan oleh dewan juri. Istilah itu antara lain: ”Artikulasi”. Istilah tersebut digunakan untuk menjelaskan teknik vokal yang berhubungan dengan….

A. Pemenggalan kalimat

B. Pengucapan kata

C. Ketepatan nada

D. Pernapasan

Kunci jawaban: B

12. Teknik pernapasan ini sangat dianjurkan dalam bernyanyi, karena bernyanyi dengan teknik ini memungkinkan untuk mengambil napas secara maksimal dan mengeluarkannya secara perlahan-lahan serta teratur. Deskripsi tersebut menjelaskan teknik pernapasan yang terpusat pada….

A. Media pengiring tari

B. Media rekreatif/hiburan

C. Media upacara adat

D. Media bermain

Kunci jawaban: A

14. Penyanyi musk tradisi yang diiringi oleh gamelan dan penyanyinya adalah perempuan yang umumnya dia adalah satu-satunya penyanyi di pagelaran tersebut. Istilah yang sering digunakan untuk penyanyi tersebut adalah….

A. Vokalis

B. Solois

C. Sinden

D. Alok

Kunci jawaban: C

13. Irama musik dapat berpengaruh pada perasaan seseorang. Irama musik dapat menginspirasi seseorang untuk menciptakan gerakan-gerakan yang indah. Dalam hal ini musik berfungsi sebagai….

A. Media pengiring tari

B. Media rekreatif/hiburan

C. Media upacara adat

D. Media bermain

Kunci jawaban: A

15. Untuk mengetahui kekurangan dan kelebihan dari pementasan yang telah dilakukan, maka perlu diadakan….

A. Evaluasi kerja

B. Evaluasi pementasan

C. Evaluasi teks

D. Crossing kru

Kunci jawaban: B

16. Tugas seorang sutradara adalah….

A. Mempersiapkan kostum

B. Memainkan peran sesuai arahan

C. Menonton drama

D. Pengatur jalannya teater, membuat naskah dan memilih pemeran

Kunci jawaban: D

17. Pantomime berasal dari bahasa Latin pantomimus yang artinya….

A. Sedikit dialog

B. Memvisualisasikan objek

C. Menirukan segala sesuatu

D. Menggunakan kata-kata

Kunci jawaban: C

18. Pantomime termasuk jenis karya seni….

A. Seni rupa

B. Seni tari

C. Seni pertunjukan

D. Seni fotografi

Kunci jawaban: C

19. Menata properti di atas panggung dilakukan oleh penata….

A. Panggung

B. Cahaya

C. Keamanan

D. Dokumentasi

Kunci jawaban: A

20. Pakaian yang dikenakan pemain pada saat pementasan berlangsung disebut….

A. Tata busana

B. Tata rias

C. Tata panggung

D. Tata cahaya

Kunci jawaban: A

Baca Juga: Bocoran Soal UTS TIK Kelas 9 Semester Genap dan Kunci Jawaban Tahun Ajaran 2022 2023 sesuai Kisi-kisi

21. Setiap elemen pembentuk karya seni grafis ditampilkan dalam nuansa teratur, seimbang, dan proporsional sehingga menarik perhatian dan memberikan kesan tersendiri bagi penikmatnya. Hal isi sesuai prinsip pembuatan grafis…
A. Keseimbangan
B. Komposisi
C. Irama
D. Harmoni

Kunci jawaban: D

22. Screen adalah salah satu alat yang digunakan untuk penerapan ragam hias semakin besar kode angkanya maka sreen tersebut semakin…
A. Kecil pori-pori
B. Besar pori-pori
C. Kasar pori-pori
D. Halus pori-pori

Kunci jawaban: A

23. Screen yang kode angkanya besar paling cocok digunakan untuk mencetak pada media…
A. Kayu
B. Plastik
C. Kain kasar
D. Handuk

Kunci jawaban: B

24. Salah satu teknik mencetak dengan menggunakan media plat logam yang lebih dahulu dibuat secara kasar dan merata adalah teknik…
A. Engraving
B. Drypoint
C. Mezzotint
D. Etsa

Kunci jawaban: C

25. Proses pembuatan karya seni grafis dengan menggunakan media papan kayu sering dilakukan pada teknik cetak…
A. Datar
B. Dalam
C. Saring
D. Tinggi

Kunci jawaban: D

26. Suatu sistem alat komunikasi visual yang dapat membentuk dan mengkomunikasikan identitas sebuah merk, lembaga, produk barang dan jasa disebut…
A. Identitas sosial
B. Iklan
C. Poster
D. Buklet

Kunci jawaban: A

27. Agar produk barang dan jasa dapat lebih dikenal khalayak dan akhirnya tertarik untuk membeli maka dibuatlah…
A. Poster
B. Iklan
C. Desain anatar perso
D. Identitas visual

Kunci jawaban: B

28. Salah satu cara yang ditempuh oleh produsen untuk mengenalkan produknya kepada khalayak ditempuh dengan cara membuat … pada barang produksinya yakni
A. Embalase
B. Etalase
C. Packaging
D. Leaflet

Kunci jawaban: C

29. Teknik membuat acuan cetak dengan membuat pola pada permukaan media yang dipilih dengan  bentuk timbul disebut teknik…
A. Cetak dalam
B. Cetak saring
C. Cetak sablon
D. Cetak tinggi

Kunci jawaban: D

30. Proses membuat alat cetak dengan cara menggores batu kapur yang telah dilumuri minyak disebut teknik…
A. Cetak dalam
B. Cetak sablon
C. Cetak datar
D. Cetak tinggi

Kunci jawaban: A

Baca Juga: Bocoran Soal PTS TIK Kelas 9 Semester 2 disertai Kunci Jawaban Tahun Ajaran 2022 2023 Kurikulum 2013

Soal uraian/essay UTS/PTS Seni Budaya kelas 9 semester 2

1. Sebutkan dua contoh hasil cetak tinggi!

Jawaban:

Cap stembel, plat nomor kendaraan

2. Sebutkan dua bahan untuk membuat grafis cetak tinggi!

Jawaban:

MDF, harboard, kayu

3. Jelaskan yang dimaksud cetak tinggi! 

Jawaban:

Cetak tinggi adalah salah satu proses pembuatan karya seni grafis prosesnya dengan menoreh menggunakan alat cukil sehingga akan muncul bagian tinggi karena tidak dicukil, bagian yang tinggi itu merupakan obyek yang akan dicetak.

4. Sebutkan alat untuk membuat grafis cetak saring!

Jawaban:

Sreen, rakel, meja sablon

5. Sebutkan dua software yang biasa digunakan untuk membuat grafis teknik digital?

Jawaban:

Adobe Photoshop, Coreldraw

6. Sebutkan dua contoh media pembuatan sni grafis cetak datar!

Jawaban:

Rubber plastik dan kaca

7. Sebutkan dua media untuk pembuatan grafis cetak dalam!

Jawaban:

Lempengan tembaga, besi, kuningan

8. Keseimbangan dalam penciptaan seni grafis dapat dicapai melalui

Jawaban:

Bentuk, warna, tekstur

9. Sebutkan benda yang ada di rumahmu yang merupakan contoh karya seni grafis!

Jawaban:

Kaos sablon, hasil cetakan foto

10. Jelaskan menurut pendapatmu apa yang dimaksud planography print!

Jawaban:

Cetak datar adalah salah satu teknik berkarya seni grafis yang dibuat dengan menggunakan klise datar dengan prinsip saling menolak dan saling menerima antara tinta dan air.

Baca Juga: Bocoran Soal PTS IPS Kelas 9 Semester Genap Tahun Ajaran 2022 2023 Lengkap Kunci Jawaban sesuai Kisi-kisi

Demikian pembahasan lengkap prediksi soal UTS Seni Budaya kelas 9 SMP/MTs semester 2 Tahun Ajaran 2022 2023 lengkap kunci jawaban.

Semoga artikel dengan judul prediksi soal UTS Seni Budaya kelas 9 SMP/MTs semester 2 Tahun Ajaran 2022 2023 lengkap kunci jawaban ini bisa bermanfaat untuk para siswa.

Disclaimer: Konten ini tidak menjamin kebenaran yang bersifat mutlak, karena tidak menutup kemungkinan ada eksplorasi jawaban lainnya.*** 

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Terkini

Terpopuler