Cek Apakah Namamu Penerima di pip.kemdikbud.go.id? PIP CAIR hingga Rp2,7 Triliun ke Rekening Siswa SMP

- 7 Februari 2022, 15:55 WIB
Ilustrasi Cek Apakah Namamu Penerima di pip.kemdikbud.go.id? PIP CAIR hingga Rp2,7 Triliun ke Rekening Siswa SMP
Ilustrasi Cek Apakah Namamu Penerima di pip.kemdikbud.go.id? PIP CAIR hingga Rp2,7 Triliun ke Rekening Siswa SMP /pipsd.kemendikbud.go.id

- Buka laman pip.kemdikbud.go.id

- Setelah terbuka, akan muncul kolom ‘Cari Penerima PIP’

- Isi data NISN, tanggal lahir, bulan, dan tahun, serta nama Ibu Kandung sesuai data yang ada

- Klik cari, kemudian informasi mengenai penerima PIP dapat dilihat.

Perlu diketahui, bantuan PIP hanya akan disalurkan kepada peserta didik yang telah memenuhi syarat penerima PIP.

Baca Juga: Silahkan Cek NISN di Link Ini,Mulai Tingkat SD,SMP,SMA yang Terdaftar sebagai Penerima PIP Januari 2022

Berikut ini 9 tipe siswa yang resmi dapat dana bantuan PIP 2022:

1. Peserta didik memiliki KIP

2. Peserta didik dari keluarga miskin/rentan miskin dan/atau dengan pertimbangan khusus seperti:

3. Peserta didik dari keluarga peserta Program Keluarga Harapan

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: PIP Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah