LATIHAN Soal UTS PJOK Kelas 11 Semester 2 beserta Kunci Jawaban Kurikulum 2013 Tahun 2022 2023

- 26 Januari 2023, 17:10 WIB
Ilustrasi. LATIHAN Soal UTS PJOK Kelas 11 Semester 2 beserta Kunci Jawaban Kurikulum 2013 Tahun 2022 2023.
Ilustrasi. LATIHAN Soal UTS PJOK Kelas 11 Semester 2 beserta Kunci Jawaban Kurikulum 2013 Tahun 2022 2023. /unsplash.com

28. Bentuk-bentuk latihan pemanasan yang benar sebelum melakukan senam irama ialah ...

A. Naik turun tangga dengan berlari cepat
B. Lari 100 m
C. Melatih kecepatan
D. Angkat badan
E. Gerakan badan

Jawaban: E

29. Serangkaian gerak senam aerobik yang dipilih secara sengaja dengan cara mengikuti irama musik sehingga akan menghasilkan gerakan di bawah ini, kecuali ...

A. koordinasi gerak
B. durasi tertentu
C. kecepatan reaksi
D. kontinuitas gerak
E ketentuan ritmis

Jawaban: C

30. Jarak antara papan tolakan dengan awalan pada loncat kangkang ialah ...

A. 20-25 meter
B. 10-15 meter
C. 5-10 meter
D. 15-20 meter
E. 25-30 meter

Jawaban: C

Baca Juga: Donwload 20 Soal PTS Seni Budaya Kelas 11 Semester 2 beserta Kunci Jawaban Kurikulum 2013 tahun 2022 2023

Halaman:

Editor: Ahmat Arif Muzazin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah