Profil dan Biodata Haji Lulung atau Abraham Lunggana, Seorang Politikus dan Pengusaha

14 Desember 2021, 13:00 WIB
Profil dan Biodata Haji Lulung atau Abraham Lunggana, Seorang Politikus dan Pengusaha /Tangkapan layar Instagram.com/@hajilulung_24

MEDIA BLORA - Berikut ini adalah profil dan biodata Abraham Lunggana atau biasa dikenal masyarakat Indonesia dengan sebutan Haji Lulung.

Diketahui Haji Lulung merupakan seorang politikus dan pengusaha di Indonesia. Dulunya beliau pernah menjabat sebagai anggota Dewan Perwakilan Rakyat Indonesia wilayah DKI Jakarta III 2019-2021 di Komisi VII.

Simak profil dan biodata Haji Lulung, yang dikabarkan meninggal dunia pada pagi tadi pukul 10.15 di Rumah Sakit Harapan Kita, Jakarta.

Baca Juga: Mengetahui Fakta Menarik Harnaaz Sandhu di Miss Universe 2021 yang Diselenggarakan di Israel

Perlu diketahui bahwa sekarang Abraham Lunggana alias Haji Lulung adalah Ketua DWP Partai Persatuan Pembangunan (PPP) DKI Jakarta.

Dirangkum MEDIA BLORA dari berbagai sumber, inilah profil dan biodata Abraham Lunggana alias Haji Lulung yang dikabarkan meninggal dunia karena serangan jantung.

Nama Lengkap: Abraham Lunggana

Nama Lain: Haji Lulung

Tempat Lahir: Jakarta

Tanggal Lahir: 24 Juli 1959

Umur: 62 Tahun

Zodiak: Leo

Agama: Islam

Nama Istri: Hj. Emma Mutmainah

Nama Anak: Guruh Tirta Lunggana, Lista Puspa Indah dan Sutera Cendikia Gana Cipta

Baca Juga: Lirik Lagu Original Soundtrack Dewi Rindu, Aku dan Dirimu yang Dinyanyikan BCL ft Ari Lasso

Nama Orang Tua: Ibrahim Tjilang (ayah)

Pendidikan: Universitas Islam Attahiriyah (2001-2005)

Pekerjaan: Politikus dan Pengusaha

Jabatan: Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia

Akun Instagram: @hajilulung_24

Itulah profil dan biodata Haji Lulung atau Abraham Lunggana yang dikabarkan meninggal dunia pada pagi tadi Selasa, 14 Desember 2021 pukul 10.15 WIB di Rumah Sakit Harapan Kita, jakarta.***

 

Editor: Moch Eko Ridwan

Sumber: Beragam Sumber

Tags

Terkini

Terpopuler