Ciri-Ciri Orang Mau Meninggal: Sering Tidur hingga Pernapasan Bermasalah

- 5 Mei 2022, 09:55 WIB
Ilustrasi ciri-ciri orang mau meninggal
Ilustrasi ciri-ciri orang mau meninggal / pixabay @tumisu/

Kondisi tersebut dipengahuri oleh metabolisme yang menurun.

2. Lebih sedikit makan dan minum

Seiring bertambahnya usia lansia, kebutuhan tenaga atau energi semakin berkurang.

Hal ini menyebabkan lansia lebih sedikit makan dan minum, bahkan ada yang benar-benar tidak mau makan atau minum.

3. Menyendiri

Orang yang sekarat akan menyendiri dari orang lain. Kondisi ini merupakan refleks alami untuk hari dan jam terakhir mereka hidup, bukan sesuatu yang dikehendaki.

Baca Juga: Tanda-Tanda Jadi Orang Kaya Menurut Bulan Lahir, Berikut Penjelasan Mbah Moen

4. Turunnya suhu tubuh

Seseorang yang kemungkinan mau meninggal mengalami penurunan suhu tubuh sebab sirkulasi darah berkurang.

Hal ini menyebabkan anggota tubuh dingin, tampak pucat, bahkan kulit tampak biru-ungu berbintik-bintik.

Halaman:

Editor: Ahmat Arif Muzazin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah