Inilah Biodata Sosok Andika Perkasa, Panglima Tentara Nasional Indonesia (TNI) Terkini

- 6 September 2022, 06:59 WIB
Inilah Biodata Sosok Andika Perkasa, Panglima Tentara Nasional Indonesia (TNI) Terkini
Inilah Biodata Sosok Andika Perkasa, Panglima Tentara Nasional Indonesia (TNI) Terkini /Instagram @jenderal_andika

- Kepala Seksi Penyusunan, Subdit Jaklak, Ditjakstra, Ditjen Strahan, Departemen Pertahanan (2001)
- Pamen Mabes TNI-AD (2001)
- Komandan Batalyon (Danyon) 32/Apta Sandhi Prayuda Utama, Grup 3/Sandhi Yudha, Kopassus (2002)
- Kepala Seksi Intelijen, Korem 051/Wijayakarta, Kodam Jaya/Jayakarta (2002)
- Pabandya A-33, Direktorat A, Badan Intelijen Strategis (BAIS) TNI (2002)

- Pabandya IV/Fasdik, Spaban Opsdik, Sdirdik, Kodiklat TNI-AD (2008)
- Kepala Bagian Perencanaan, Sdirum, Kodiklat TNI-AD (2009)
- Sekretaris Pribadi (Sespri) Kepala Staf Umum (Kasum) TNI (2010)
- Komandan Resimen Induk (Danrindam) Kodam Jaya/Jayakarta (2011)

Baca Juga: Niat Sholat Tahajud, Salah satu Ibadah yang Istimewa dan Banyak Pahala

- Komandan Resort Militer (Danrem) 023/Kawal Samudera, Kodam I/Bukit Barisan (2012)
- Kepala Dinas Penerangan TNI-AD (Kadispenad) (2013)
- Komandan Pasukan Pengamanan Presiden (Danpaspampres) (2014)
- Panglima Komando Daerah Militer (Pangdam) XII/Tanjungpura (2016)

- Komandan Komando Pembina Doktrin, Pendidikan dan Latihan Angkatan Darat (Dankodiklatad) (2018)
- Panglima Komando Strategis Angkatan Darat (Pangkostrad) (2018)
- Kepala Staf Angkatan Darat (2018)
- Panglima TNI, Tentara Nasional Indonesia (2021)

Penghargaan :
- Bintang Kartika Eka Paksi Nararya
- Bintang Yudha Dharma Pratama
- Lulusan Terbaik Sekolah Staf dan Komando Angkatan Darat 2000

Brevet Kehormatan
- Wing Penerbang TNI AU.png Wing Penerbang TNI AU (2019)
- Brevet Kualifikasi Intai Amfibi (3 Bintang).png Brevet Trimedia Intai Amfibi Korps Marinir (2022)
- Brevet Denjaka.png Brevet Anti-Teror Aspek Laut (2022)

Demikian tentang biodata Andika Perkasa, sosok Panglima Tentara Nasional Indonesia (TNI) terkini.***

Halaman:

Editor: Moch Eko Ridwan

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah