Cek Dartar Nama Penerima BLT Kartu Sembako 2023 dengan 2 Cara Ini, Simak Jadwal Pencairan di Sini

- 9 Februari 2023, 07:39 WIB
Ilustrasi. Cek Dartar Nama Penerima BLT Kartu Sembako 2023 dengan 2 Cara Ini, Simak Jadwal Pencairan di Sini.
Ilustrasi. Cek Dartar Nama Penerima BLT Kartu Sembako 2023 dengan 2 Cara Ini, Simak Jadwal Pencairan di Sini. //Kemensos

Yang pertama yakni melalui link cekbansos.kemensos.go.id dan yang kedua melalui aplikasi cek bansos.

Berikut ini cara cek daftarv nama penerima BLT Kartu Sembako 2023 melalui link cekbansos.kemensos.go.id:

1. Login laman cekbansos.kemensos.go.id di HP atau Laptop.

2. Lalu masukkan data domisili Anda yang terdiri dari Provinsi, Kabupaten, Kecamatan, dan Desa atau Kelurahan.

3. Masukkan NIK Anda dan data diri yang sesuai dengan identitas di KTP.

4. Kemudian ketik huruf kode (dipisahkan spasi) sesuai yang tertera pada kotak kode.

5. Setelah itu jika kode dianggap tidak jelas, maka klik "refresh" supaya diganti dengan huruf kode baru.

6. Klik "cari data".

Selanjutnya, untuk masyarakat atau warga yang termasuk dalam daftar penerima BLT Kartu Sembako 2023.

Maka nantinya akan mendapatkan tanda informasi berupa nama lengkap, usia, status, keterangan dan periode pencairan BLT Kartu Sembako 2023.

Halaman:

Editor: Ahmat Arif Muzazin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah