Mengenal Tanaman Gymnema Sylvestre dari India, Bermanfaat untuk Menstabilkan Gula Darah Tinggi

- 23 Oktober 2022, 14:40 WIB
Manfaat tanaman gymnema sylvestre untuk kesehatan
Manfaat tanaman gymnema sylvestre untuk kesehatan /Tangkapan Layar dari Channel YouTube Emasuperr

Ketika kadar lemak turun maka terjadi penurunan berat badan 5-6 persen pada penderita diabetes.

Penggunaan Gymnema sylvestre ini bisa digunakan dalam bentuk Teh, jadi diambil 4-5 lembar daunnya  dan diseduh 5-10 menit dikonsumsi dalam bentuk teh.

Namun lebih disarankan untuk menggunakan Gymnema sylvestre dalam bentuk kapsul yang sudah ada takaran pastinya.

Dimana kalian bisa mengkonsumsi kapsul tersebut 5-10 menit sebelum makan untuk membantu menstabilkan kadar gula darah tinggi segera saat itu juga.

Gymnema sylvestre itu juga terbukti dapat menurunkan kadar gula darah  tinggi dengan cepat 10 menit hingga satu jam setelah makan.

Selain manfaat pasti ada efek sampingnya, Gymnema sylvestre ini jika  digunakan sesuai dosis itu ditemukan aman untuk membantu menstabilkan kadar gula darah.

Namun efek  samping dapat terjadi ketika digunakan berlebihan dan tidak sesuai dosis, dimana efek samping yang  paling sering adalah hipoglikemia atau kondisi gula darah terlalu rendah.

Gejalanya seperti  sakit kepala, pusing, goyah, ataupun rasa mual dan lemas.

Selain itu Gymnema sylvestre ini juga  tidak disarankan untuk dikonsumsi oleh ibu hamil serta ibu menyusui.

Karena belum ada penelitian pasti tentang keamanannya terhadap anak-anak maupun bayi.

Halaman:

Editor: Muhammad Ma`ruf


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah