Mengalami Gangguan Ambien? Jangan Buru-Buru Operasi, Tanaman Ini Bisa Menyembuhkannya

- 29 Oktober 2022, 14:09 WIB
Ilustrasi penderita Wasir atau ambien
Ilustrasi penderita Wasir atau ambien /Pixabay/Derneuman//

MEDIA BLORA - Ambeien atau wasir tentu sangat tidak nyaman bagi penderitanya. jangan terburu-buru mengoperasinya sebelum mencoba penyembuhan dengan obat alami dari tanaman yang ada disekitar kita.

Ambeien atau wasir  adalah peradangan atau pembengkakan pada pembuluh darah di sekitar anus. Pembengkakan terjadi akibat meningkatnya tekanan di bagian bawah rektum dan anus.

Apalagi ambien masih dalam tahap ringan, untuk mengatasinya bisa dilakukan dengan pengobatan alami herbal.

Baca Juga: Waow, Ternyata Daun ini Punya Banyak Manfaat untuk Kesehatan, Salah Satunya Dapat Menagatasi Wasir

Obat-obatan ini bisa mudah didapat. Juga kita bisa membudidayakannya di rumah. Diantara tanaman yang dapat dipergunakan untuk pengobatan ambien, adalah sebagai berikut.

Cocor Bebek

Masyarakat sering mengenal tanaman yang satu ini hanyalah sebagai tanaman hias. masih belum banyak yang tahu bahwa tanaman cocor bebek ternyata dapat digunakan untuk menyembuhkan ambeien.

Kandungan glikosida, damar, biofilin, magnesium malat, kalsium, oksalat, asam formiat dan tanin, membuat cocor bebek dapat difungsikan sebagai obat anti peradangan.

Lakukan beberapa langkah berikut: Pertama, jemur daun cocor bebek hingga kering dengan panas sinar matahari. Setelah kering, tumbuh daun cocor bebek kering hingga halus.

Halaman:

Editor: Muhammad Ma`ruf


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah