Manfaat Daun Sirih Cina Selain Mengobati Asam Urat, Juga Mampu Meredakan Batuk dan Pilek

- 30 Mei 2024, 06:10 WIB
Manfaat daun sirih cina
Manfaat daun sirih cina /

Baca Juga: Ketahui Manfaat Gambas yang Baik Bagi Kesehatan

Kulit kusam tak jarang menurunkan kepercayaan diri anda. Karena wajah terlihat gelap, kering, dan kasar. Daun sirih cina bisa dimanfaatkan untuk mencerahkan wajah kusam.

Caranya rebus daun sirih, lalu diamkan hingga dingin. Basuh wajah dengan air rebusan itu selama dua kali dalam seminggu agar hasil yang didapatkan maksimal.

Dapat Mencegah Komedo

Komedo biasanya muncul di beberapa area wajah mulai dari hidung, pipi, dahi, dan juga dagu. Komedo biasanya berwarna putih, tapi ada juga yang berwarna hitam karena sudah teroksidasi oleh debu dan polusi.

Daun sirih cina dapat mencegah munculnya komedo di wajah. Caranya dengan merebus daun sirih cina.

Kemudian basuhkan ke wajah setelah air dingin tersebut. Dengan begitu, komedo akan melunak dan mudah dibersihkan.

Menjaga Kesehatan Mulut

Berkumur dengan air rebusan daun sirih cina dapat membantu mengatasi masalah seperti bau mulut, gusi berdarah, dan infeksi mulut. Hal ini karena daun sirih cina memiliki kandungan antibakteri dan antijamur.

Baca Juga: Diet Sehat, Pola Makan yang Seimbang dan Bergizi

Halaman:

Editor: Muhammad Ma`ruf


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah