Jenis Ikan yang Kaya Manfaat Bagi Tubuh. Baik untuk Dikonsumsi

- 31 Januari 2024, 06:05 WIB
Ikan teri kaya manfaat
Ikan teri kaya manfaat /

Ikan teri memiliki kandungan zat besi yang cukup tinggi. Setiap 100 gr ikan teri segar ternyata mengandung 3.9 mg zat besi.

Tentu saja kandungan zat besi ini dapat sangat bermanfaat dan beguna bagi tubuh kita. Berikut ini adalah beberapa manfaat zat besi:

-Menambah darah

-Mencegah terjadinya anemia

-Mencegah terjadinya pusing-pusing

-Dapat mempercepat proses penyembuhan dari luka

Ikan Gabus

Ikan gabus memiliki kandungan albumin yang bisa mempercepat proses penyembuhan luka. Tak heran, ikan gabus sangat dikenal masyarakat dalam keampuhannya menyembuhkan luka.

Baca Juga: Mengenal Daun Kelor yang Kaya Manfaat. Simak Faktanya!

Ikan gabus memiliki kandungan albumim yang tinggi sehingga bisa membantu mempercepat penyembuhan luka pada kulit, salah satunya luka pasca operasi dan melahirkan.

Halaman:

Editor: Muhammad Ma`ruf


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah