Kenapa Bisa Terjadi Rob Parah di Semarang ?Ternyata Ini Penyebabnya Menurut BMKG

- 24 Mei 2022, 05:38 WIB
Kenapa Bisa Terjadi Rob Parah di Semarang ?Ternyata Ini Penyebabnya Menurut BMKG
Kenapa Bisa Terjadi Rob Parah di Semarang ?Ternyata Ini Penyebabnya Menurut BMKG /Facebook Joe Anggoro

MEDIA BLORA - Beberapa jam terakhir, media sosial diramaikan oleh berita banjir rob yang mengepung kota Semarang.

Banyak karyawan khususnya disekitar pelabuhan Tanjung Mas harus pulang lebih awal karena banjir rob yang sudah mulai masuk kedalam pabrik.

Banjir rob tidak hanya terjadi di Semarang saja, di beberapa daerah khususnya di Pantura juga terjadi rob.

Banjir rob juga terjadi di Pati, Rembang dan di beberapa daerah lain.

Rob kali ini dinilai menjadi rob terparah jika dibandingkan dengan rob yang terjadi dalam beberapa tahun sebelumnya.

Untuk mencegah hal yang tidak di inginkan terjadi, polisi pun melakukan evakuasi terhadap seluruh karyawan di wilayah yang terkena banjir rob.

Baca Juga: Catat ! Berikut adalah Sederet Aturan Terbaru Penerbitan KTP dan KK, Masyarakat Harus Tahu

 

Kemudian yang menjadi pertanyaan adalah apa penyebab rob parah ini?

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x