Lebih Menular dan Sudah Masuk Indonesia, Pasien Terinfeksi Corona BA.4 dan BA.5 Sudah Vaksin Lengkap 4 Kali

- 11 Juni 2022, 06:05 WIB
Disebut lebih menular dan kini sudah masuk Indonesia, pasien yang terinfeksi Corona BA.4 dan BA.5 ternyata sudah vaksin lengkap.
Disebut lebih menular dan kini sudah masuk Indonesia, pasien yang terinfeksi Corona BA.4 dan BA.5 ternyata sudah vaksin lengkap. /pexels.com

MEDIA BLORA – Disebut lebih menular dan kini sudah masuk Indonesia, pasien yang terinfeksi Corona BA.4 dan BA.5 ternyata sudah vaksin lengkap.

Artinya pasien yang terinfeksi Corona BA.4 dan BA.5 tersebut sudah mendapatkan empat dosis vaksin Covid-19.

Apalago subvarian Omicron BA.4 dan BA.5 kini sudah terdeteksi di Indonesia.

Juru bicara Kementerian Kesehatan Mohammad Syahril mengungkapkan kemunculan subvarian Omicron BA.4 dan BA.5 tersebut dilaporkan di Bali dengan total empat kasus.

Baca Juga: Dijamin Pasti Happy, Ada Kabar Baik untuk Pengguna Vaksin Covid Sinovac Nih, Apa itu?

Empat kasus seluruhnya sudah divaksinasi lengkap, bahkan sudah ada yang mendapatkan empat dosis vaksin COVID-19.

Satu di antaranya terpapar subvarian Omicron BA.4 dengan kondisi klinis tidak bergejala dan sudah divaksinasi dua kali.

Sedangkan tiga pasien lainnya mengidap subvarian Omicron BA.5, merupakan pelaku perjalanan luar negeri yakni delegasi yang melakukan perjalanan di Bali pada 23 hingga 28 Mei 2022.

Baca Juga: Vaksin Sinovac Vs Pfizer, Mana yang Lebih Unggul, Berikut Hasil Studi di Singapura

Halaman:

Editor: M. In`Amul Muttaqin

Sumber: Konferensi Pers Virtual


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x