Tak Hanya untuk BBM Bersubsidi, Beli Gas LPG juga akan Pakai Aplikasi MyPertamina

- 2 Juli 2022, 06:13 WIB
Tak Hanya untuk BBM Bersubsidi, Beli Gas LPG juga akan Pakai Aplikasi MyPertamina
Tak Hanya untuk BBM Bersubsidi, Beli Gas LPG juga akan Pakai Aplikasi MyPertamina /Dok. Pertamina/

MEDIA BLORA - Tidak hanya untuk bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi saja, membeli gas LPG 3 kg juga akan menggunakan aplikasi MyPertamina.

Pemerintah membuat wacana kebijakan terkait pembelian gas LPG 3 kg menggunakan aplikasi MyPertamina.

Hal itu diungkapkan langsung oleh Direktur Pemasaran Regional PT Pertamina Patra Niaga, Mars Ega Legowo.

Dalam rangka menjalankan pengawasan BBM bersubsidi, menurut Mars, pihaknya harus menjaga tiga koridor utama, yakni:

Baca Juga: Berdoalah di 3 Waktu ini, Maka Minta Apa Saja InsyaAllah Segera Dikabulkan Kata Ustadz Abdul Somad

- Harga yang dipatok ke masyarakat sesuai dengan ketentuan pemerintah

- Volumenya harus sesuai karena tidak boleh over kuota

- Segmen konsumennya harus jelas

"Untuk LPG sebetulnya sama kita minta juga untuk register (lewat aplikasi MyPertamina),” kata Mars dalam keterangannya, Rabu, 29 Juni 2022.

Halaman:

Editor: Ahmat Arif Muzazin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x