3 Bansos Cair Serentak di Akhir September 2022, Segera Cek Saldo Anda Secara Berkala

- 27 September 2022, 09:47 WIB
Ilustrasi uang. 3 Bansos Cair Akhir September 2022
Ilustrasi uang. 3 Bansos Cair Akhir September 2022 /ANTARA FOTO/Adwit B Pramono.

MEDIA BLORA - Hingga saat ini pemerintah masih berkonsisten untuk menyalurkan beberapa bantuan untuk keluarga penerima manfaat atau KPM yang terdaftar sebagai penerima bansos.

Bantuan tersebut untuk membantu masyarakat Indonesia dari keterpurukan ekonomi dan juga untuk memberantas kemiskinan di Indonesia.

Berikut ini 3 bantuan pemerintah cair serentak pada akhir September 2022.

Baca Juga: Khusus Daerah Ini, Akan Mendapatkan Kompor Induksi Gratis Terlebih Dahulu Sebagai Konversi LPG 3 Kg

  1. BPNT tahap 8

Bantuan pangan non tunai atau yang sering disebut BPNT untuk saat ini sudah masuk untuk pencairan tahap yang ke-8 untuk alokasi Agustus yang saat ini sedang disalurkan.

Jadi hari ini sudah disalurkan bantuan BPNT tahap yang ke-8 melalui kartu KKS merah putih sebesar Rp 200.000 melalui bank Himbara yang nantinya wajib dibelanjakan di agen atau warung tertentu.

Maka dari itu bagi KPM BPNT yang memiliki kartu KKS merah putih bisa kalian cek saldo bantuannya secara berkala.

  1. BLT BBM

Perlu diketahui bahwa untuk saat ini pencairan bantuan langsung tunai atau BLT BBM sudah hampir tersalurkan hingga 100%.

Tercatat pencairan BLT BBM masih dalam angka 90% yang sudah berhasil disalurkan kepada para penerima manfaat atau KPM.

Halaman:

Editor: Muhammad Ma`ruf


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x