Bantuan BPNT Tahap 1 Cair Lewat Apa? Berikut Informasi Terbaru Jadwal Penyalurannya di Tahun 2023

- 22 Januari 2023, 14:46 WIB
Ilustrasi - Jadwal Pencairan Bantuan BPNT tahap 1 Tahun 2023
Ilustrasi - Jadwal Pencairan Bantuan BPNT tahap 1 Tahun 2023 /UNSPLASH/@deviyahya

Dikutip MEDIA BLORA dari berbagai sumber, Di sini yang perlu kita pahami terlebih dahulu yaitu bantuan BPNT pada tahun ini.

Apakah akan dicairkan melalui melalui Kantor Pos secara tunai atau melalui kartu KKS merah putih secara non tunai?

Apabila bantuan BPNT dicairkan secara non tunai melalui kartu KKS maka akan dicairkan satu bulan sekali.

Baca Juga: Akan Ada Bantuan Tunai 6 Juta dari Pemerintah, Khusus Untuk Para KPM PKH dan BPNT yang Punya Usaha

Dengan demikian bantuan BPNT tahap 1 ini pada bulan Januari ini akan Ada pencairan untuk bantuan bpnt tahap yang pertama.

Namun apabila bantuan BPNT dicairkan secara tunai melalui Kantor Pos Indonesia maka pencairannya akan dirapel 3 kali untuk alokasi Januari, Februari, dan Maret tahun 2023.

Jadi apabila pencairannya secara tunai di Kantor Pos maka kemungkinan besar pada bulan Januari ini tidak ada pencairan untuk BPNT tahap 1 di tahun 2023.

Jika berkaca pada pencairan BPNT tahap 1 pada tahun lalu yang dicairkan melalui kantor pos maka kami prediksi akan dicairkan pada pertengahan bulan Februari 2023.

Perlu diingat bahwa walaupun bantuan BPNT dicairkan secara tunai maupun non tunai KPM masih tetap wajib untuk membelanjakan bantuannya untuk membeli sembako yang sudah ditetapkan oleh Kemensos.

Baca Juga: Update Data Penerima Bantuan PKH dan BPNT Tahap 1 Tahun 2023, Cek Segera Namamu Disini

Halaman:

Editor: Muhammad Ma`ruf

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah