Penting!! Ini yang Membuat Pekerja Gagal Mendapat Bantuan Subsidi Upah (BSU)

- 15 September 2022, 07:24 WIB
Penting!! Ini yang Membuat Pekerja Gagal Mendapat Bantuan Subsidi Upah (BSU)
Penting!! Ini yang Membuat Pekerja Gagal Mendapat Bantuan Subsidi Upah (BSU) /tangkapan layar/bsu.bpjsketenagakerjaan.go.id

MEDIA BLORA - Ada beberapa hal yang harus diperhatikan, karena hal ini yang membuat para pekerja gagal mendapat Bantuan Subsidi Upah (BSU).

Ini penting untuk diketahui para pekerja karena terkait penyebab gagalnya mendapat Bantuan Subsidi Upah (BSU).

Kita tahu, Pemerintah telah menyalurkan Bantuan Subsidi Upah (BSU) kepada para pekerja yang memenuhi kriteria.

Baca Juga: Perhatikan!! Ini Kriteria Penerima Bantuan Subsidi Upah (BSU) sesuai Permenaker RI Nomor 10 Tahun 2022

Lalu, apa saja penyebab para pekerja para pekerja gagal mendapat Bantuan Subsidi Upah (BSU) 2022.

Dirangkum MEDIA BLORA dari berbagai sumber, berikut penyebab para pekerja para pekerja gagal mendapat Bantuan Subsidi Upah (BSU) 2022.

Ada berbagai hal dan alasan yang menjadi penyebab Bantuan Subsidi Upah (BSU) 2022 belum cair untuk para pekerja.

1. Pekerja Penerima BSU 2022 Belum Terdata oleh BPJS Ketenagakerjaan

BSU 2022 yang belum cair ternyata bisa terjadi karena data yang belum masuk ke BPJS Ketenagakerjaan.

Halaman:

Editor: Moch Eko Ridwan

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x