5 Manfaat Buncis Bagi Kesehatan, Salah Satunya Mampu Menjadi Obat Penyakit Ini

- 24 Maret 2022, 22:36 WIB
5 Manfaat Buncis Bagi Kesehatan
5 Manfaat Buncis Bagi Kesehatan //Pixabay/Couleur

Selain itu, manfaat lainnya dari sayuran buncis adalah menjaga kesehatan janin dan membantu mencegah cacat lahir, membantu memelihara metabolisme tubuh, mempercepat penyembuhan luka, kesehatan tulang, serta melindungi tulang dari osteoporosis.

Adapun cara memilih buncis pada saat membeli , pilihlah yang warnanya terang dan terasa padat saat ditekan.

Jika tidak segera diolah, simpan dalam plastik dan masukkan ke lemari pendingin. Agar kandungan nutrisinya tetap terjaga, disarankan untuk mengolah buncis dengan tepat.

Buncis dalam mengkonsumsinya dengan dimatangkan, cara termudah untuk mengolahnya dengan merebus dalam air garam atau mengukusnya, lalu tambahkan sedikit air lemon dan minyak zaitun, serta garam dan lada secukupnya.

Baca Juga: Kabar Gembira bagi KPM Bansos Ini, Tambahan Rp200 Ribu akan Cair Sebelum Bulan Puasa

Bisa juga dimasak menjadi sayur asam, atau sekedar di tumis saja dengan ditambahkan udang atau sayuran kentang, brokoli, atau sejenisnya, yang dapat menggiurkan lidah untuk menyantapnya.***

Halaman:

Editor: Muhammad Ma`ruf

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah