Air Kelapa Muda Baik yang Dibakar atau yang Murni Lebih Berkhasiat Mana? Cek Faktanya

- 2 Agustus 2022, 18:36 WIB
Ilustrasi Kelapa Muda
Ilustrasi Kelapa Muda /Pexels/Any Lane

 

MEDIA BLORA – Air kelapa muda bakar menjadi salah satu inovasi pengolahan buah yang mudah ditemui di Indonesia ini. Namun ada yang menyarankan untuk mengkonsumsi secara murni.

Air kelapa muda sudah dari dulu diyakini memiliki berbagai khasiat. Air kelapa muda sendiri memiliki kandungan nutrisi cukup banyak.

Nutrisi air kelapa muda diantaranya terdapat kalsium, protein, vitamin C, lemak, zat besi, potasium dan fosfor.

Baca Juga: Anak Mengalami Fobia Keramaian? Jangan Cemas, Lakukan Cara Berikut untuk Menanganinya!

Berkat kandungannya tersebut, terutama karena memiliki kalium berjumlah tinggi, air kelapa mudah diserap tubuh untuk menggantikan ion yang hilang.

Saat ini, menikmati air kelapa tak hanya dalam kondisi dingin. Tetapi, justru bisa dinikmati dengan cara dibakar, lalu ditambah rempah-rempah.

Tak hanya menghilangkan dahaga, minuman ini bahkan diyakini bisa mengobati berbagai macam penyakit.

Mengkonsumsi kelapa muda bakar memiliki berbagai manfaat, diantaranya dapat menyembuhkan penyakit ringan seperti masuk angin, pegal-pegal, hingga meningkatkan stamina tubuh.

Halaman:

Editor: Muhammad Ma`ruf


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah