Dampak Baik Minum Air Putih Setelah Bangun Tidur di Pagi Hari

- 20 November 2023, 14:05 WIB
Manfaat minum air putih setelah bangun tidur
Manfaat minum air putih setelah bangun tidur /Freepik/Freepik

Pasalnya, metabolisme bisa meningkat hingga 25% saat minum air putih dalam kondisi perut kosong.

Metabolisme yang lancar akan membuat tubuh menjadi lebih energik sehingga nyaman untuk beraktivitas.

Racun dalam Tubuh Terbuang

Minum air putih saat bangun tidur memiliki manfaat membantu mengeluarkan racun atau zat sisa metabolisme dari tubuh saat malam hari. Racun tersebut nantinya akan disaring oleh ginjal dan dikeluarkan bersama urine.

Tubuh Lebih Bugar

Minum air putih di pagi hari dapat membuat tubuh menjadi lebih bugar sekaligus membantu menghilangkan ngantuk di pagi hari.

Sehingga bisa menjadi lebih produktif dalam menjalani hari. Agar lebih optimal, pastikan juga mengkonsumsi makanan bergizi saat sarapan di pagi hari.

Baca Juga: Adab Seorang Murid Terhadap Guru. Akhlak Baik Menjadikan Ilmu Barokah Menuju Hidup Sukses

Suasana Hati Membaik

Manfaat minum air putih setelah bangun tidur juga dapat memberikan efek positif terhadap suasana hati. Dengan meminum segelas atau dua gelas air dapat menyejukkan hati dan pikiran.

Halaman:

Editor: Muhammad Ma`ruf


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah