Dampak Baik Minum Air Putih Setelah Bangun Tidur di Pagi Hari

- 20 November 2023, 14:05 WIB
Manfaat minum air putih setelah bangun tidur
Manfaat minum air putih setelah bangun tidur /Freepik/Freepik

Baca Juga: Pepaya Bagus Dikonsumsi Bagi Penderita Asam Lambung. Rutin Makan Buah Ini Terjaga Kesehatan Pencernaan

Minum air putih saat bangun tidur membantu meningkatkan kesehatan kulit. Hal ini karena 30% kulit tersusun atas air dan mengonsumsi air saat pagi hari diyakini dapat meminimalkan pertumbuhan jerawat serta melembapkan kulit.

Dengan kelembapan yang terjaga, kerutan kulit akan berkurang dan kulit tampak segar dan cerah. Kesehatan pada kulit pun dapat terjaga dengan baik.***

 

Halaman:

Editor: Muhammad Ma`ruf


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x