Selain Covid-19 dan Virus Cacar Monyet, Kini Dunia Digemparkan Lagi dengan Munculnya Penyakit Flu Tomat

- 22 Agustus 2022, 18:44 WIB
Ilustrasi flu tomat di india
Ilustrasi flu tomat di india /Pixabay/badafest/

MEDIA BLORA - Belum selesai dengan munculnya Covid-19 dan virus cacar monyet atau Monkeypox, kini dunia di gemparkan dengan penyakit lain yang bernama flu tomat.

Penyakit ini harus diwaspadai karena menyerang beberapa anak yang berusia 5 tahun yang ada di India.

Sejauh ini, flu tomat telah menginfeksi 82 anak di bawah usia 5 tahun.

Flu tomat pertama kali diidentifikasi di India pada 6 Mei dengan publikasi The Lancet Respiratory Medicine.

Baca Juga: Mengapa Bukan Nabi Muhammad SAW? Ternyata Ini Alasan Allah SWT Memilih Nabi Isa As untuk Membunuh Dajjal

Munculnya penyakit ini ditandai dengan gejala lepuh merah di bagian permukaan kulit.

Infeksi virus ini juga disertai nyeri sendi dan demam.

"Virus baru yang disebut flu tomat atau demam tomat telah menyebar ke anak-anak di bawah usia 5 tahun di negara bagian Kerala, India," kata laporan itu.

Tetapi penyakit ini tidak mengancam jiwa, berbeda dengan pandemi Covid-19.

Halaman:

Editor: Muhammad Ma`ruf


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x