Gagal Ginjal pada Anak Perlu Diwaspadai Orang Tua. Kenali Ciri-Cirinya, Mudah Lelah Salah Satunya

- 28 November 2022, 13:35 WIB
Gagal Ginjal pada Anak Perlu Diwaspadai Orang Tua. Kenali Ciri-Cirinya, Mudah Lelah Salah Satunya
Gagal Ginjal pada Anak Perlu Diwaspadai Orang Tua. Kenali Ciri-Cirinya, Mudah Lelah Salah Satunya /

MEDIA BLORA – Gagal ginjal tidak hanya dialami pada orang dewasa saja, usia anak-anak pun dapat mengalami penyakit ini. Seperti saat ini masih banyak ditemukan kasus anak terkena gagal ginjal.

Masyarakat Indonesia masih dihebohkan dengan fenomena gagal ginjal akut yang menyerang anak-anak dari rentang usia 6 bulan – 18 tahun.

Fenomena ini cukup mengkhawatirkan bagi para orang tua karena banyaknya ditemukan kasus anak yang meninggal dunia diduga akibat gagal ginjal akut.

Terdapat beberapa faktor pemicu yang bisa menyebabkan terjadinya gagal ginjal anak, di antaranya kebutuhan cairan tubuh anak tidak tercukupi dalam kurun waktu panjang.

Pemicu lainnya, bahwa anak telah mengalami penyakit ginjal tertentu, seperti radang ginjal akut, glomerulonefritis, dan sejenisnya.

Baca Juga: Benarkah dengan 10.000 Berjalan Kaki Setiap Hari Dapat Memperpanjang Usia? Cek Faktanya

Munculnya gangguan ginjal akut progresif atipikal (GGAPA) diketahui data yang sudah ada per 23 Oktober 2022 dilaporkan dari 245 kasus di Indonesia.

Sebanyak 16% sembuh, 27% dalam perawatan, dan 57% meninggal dunia. Tersebar di 26 provinsi dengan kasus terbanyak di DKI Jakarta.

Sebenarnya GGAPA sudah ditemukan sejak bulan Januari 2022. GGAPA dapat muncul pada rentang usia 0-18 tahun (mayoritas balita) dengan keluhan utama demam dan infeksi selama 14 hari terakhir.

Halaman:

Editor: Muhammad Ma`ruf


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x