Tips Merawat Kulit Kering dan Sensitif agar Sehat

- 25 April 2024, 06:10 WIB
 Kulit kering dan sensitif
Kulit kering dan sensitif /Freepik/freepik.

MEDIA BLORA – Kulit kering dan sensitif dialami beberapa orang. Kulit kering dan sensitive sering kali dianggap mengganggu penampilan seseorang. Namun jangan khawatir, ada berbagai cara mengatasi kulit kering dan sensitif

Kulit kering dan sensitif memiliki ciri-ciri diantaranya permukaan kulit terasa kasar, berisik, gatal, mengelupas, serta mudah teriritasi.

Baca Juga: Waspada Penyakit Memasuki Musim Penghujan, Lakukan Pencegahan untuk Tetap Sehat

Keadaan ini cenderung membuat kulit tampak tidak sehat. yang dapat dicoba untuk membuat kulit menjadi lebih lembut.

Masalah kulit kering dan sensitif memang bisa terjadi akibat berbagai faktor, seperti kondisi cuaca, sabun wajah yang kamu pakai, ruangan ber-AC, dehidrasi dan masih banyak lagi.

Tips yang dapat dilakukan untuk merawat kulit yang kering dan sensitif adalh sebagai berikut:

Perbanyak Minum Air Putih

Mengkonsumsi cairan dalam jumlah yang tepat, maka kulit akan kembali tampak cantik dan segar.

Pastikan minum air putih setidaknya 8 gelas dalam sehari. Selain untuk menghindari resiko dehidrasi, kulit kering dan sensitif juga akan berangsur membaik.

Halaman:

Editor: Muhammad Ma`ruf


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x