Update Informasi Pencairan BLT El Nino, Ada yang Sudah Cair di Kartu KKS

- 9 Desember 2023, 18:53 WIB
Informasi Pencairan BLT El Nino Desember 2023
Informasi Pencairan BLT El Nino Desember 2023 /Yumi Karasuma/Portal Purwokerto

MEDIA BLORA - Kabar gembira bagi penerima bansos yang saat ini sedang menunggu-nunggu pencairan bantuan BLT El Nino sebesar Rp400.000.

Saat ini, sudah ada beberapa petugas Bansos yang mengatakan bahwa bantuan BLT El Nino akan dicairkan melalui kartu KKS bank pada hari ini.

Namun, apakah benar bantuan BLT El Nino akan dicairkan melalui kartu KKS merah putih pada hari ini?

Untuk mengetahuinya, silakan simak penjelasannya berikut ini.

Pada artikel ini, kita akan mengkonfirmasi dan mengecek kebenarannya terkait postingan di media sosial terutama pada grup-grup Facebook.

Baca Juga: Aturan Baru untuk Pencairan Bantuan PKH dan BPNT di Tahun 2024, KPM Wajib Tahu

Di mana pada hari ini sudah ada postingan dari dua sumber yang berbeda yaitu dari pendamping sosial dan juga dari kepala desa yang memberikan informasi terkait pencairan bantuan BLT El Nino.

Berikut ini beberapa postingan dari para KPM yang menyatakan bahwa BLT El Nino dapat dicairkan melalui kartu KKS.

Yang pertama, di sini ada salah satu KPM yang mengatakan bahwa pendamping di daerahnya menyatakan bahwa BLT El Nino akan dicairkan lewat KKS bank.

Halaman:

Editor: Muhammad Ma`ruf

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x