BLT Rp 600.000 Cair Akhir Juni 2024: Informasi Penting untuk Penerima Bansos

- 22 Juni 2024, 21:27 WIB
BLT Rp 600.000 yang akan cair di akhir bulan Juni tahun 2024
BLT Rp 600.000 yang akan cair di akhir bulan Juni tahun 2024 /tangkapan layar/

Orang tua yang anaknya menerima bantuan ini dapat memeriksa status bantuan di website resmi pip.kemdikbud.go.id.

2. Bantuan Pangan Beras 10 kg

Bantuan pangan berupa beras 10 kg untuk alokasi bulan Juni atau tahap ke-6 tahun 2024 akan disalurkan.

Contohnya, di daerah Sibolga pada tanggal 23 Juni, sebanyak 1017 KPM bisa mengambil bantuannya di kantor pos mulai jam 09:00 pagi hingga 15:00 sore.

Jangan lupa membawa surat undangan dan KTP asli.

3. Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa

BLT Dana Desa disalurkan oleh pemerintah desa setempat. Misalnya, di Desa Bulumpare, bantuan tahap 5 dan 6 tahun 2024 sebesar Rp 600.000 disalurkan di aula kantor desa.

Penyaluran ini bertujuan untuk membantu memenuhi kebutuhan sehari-hari dan meningkatkan taraf hidup masyarakat desa.

4. Bantuan PKH

Bantuan PKH dicairkan lewat kartu KKS untuk periode Mei-Juni 2024.

Halaman:

Editor: Muhammad Ma`ruf

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah