Ternyata Jenis Golongan Darah Ini yang Sering Beresiko Terkena Penyakit Jantung, Simak Faktanya

- 29 April 2022, 04:05 WIB
Ilustrasi  Penyakit Jantung.
Ilustrasi Penyakit Jantung. /Pixabay/

MEDIA BLORA - Penyakit jantung adalah suatu kondisi yang ditandai dengan kelainan jantung.

Salah satunya adalah penyumbatan atau penyempitan pembuluh darah yang dapat menyebabkan serangan jantung.

Sebuah studi baru-baru ini menemukan bahwa golongan darah tertentu secara langsung berhubungan dengan faktor risiko serangan jantung.

Dikutip MEDIA BLORA dari berbagai sumber, inilah jenis golongan darah yang lebih mungkin terkena penyakit jantung.

Baca Juga: Konsumsi lah Jenis Makanan Seperti Berikut Ini, Agar Terhindar dari Risiko Penyakit Jantung

Para ahli memperingatkan bahwa orang dengan golongan darah selain O lebih mungkin mengalami serangan jantung.

Hal ini diungkapkan oleh studi European Society of Cardiology tahun 2021 dengan 1,36 juta peserta.

Penelitian telah menemukan bahwa orang dengan golongan darah selain O memiliki 9 persen peningkatan risiko penyakit arteri koroner, terutama kasus serangan jantung.

Para peneliti kemudian juga membandingkan risiko jantung pada golongan darah A, B, dan O.

Halaman:

Editor: Muhammad Ma`ruf


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x