Minum Air Dingin Terlalu Banyak Saat Cuaca Panas Apakah Ada Dampaknya? Ketahui Faktanya Berikut!

- 22 Mei 2023, 10:55 WIB
Fakta di balik minuman dingin yang sering dikonsumsi saat cuaca panas
Fakta di balik minuman dingin yang sering dikonsumsi saat cuaca panas /

Baca Juga: Latihan Soal PAT PKN Kelas 11 Semester 2 Kurikulum 2013 Tahun 2022 2023 beserta Kunci Jawaban

Memicu Penimbunan Lemak

Ternyata apa yang ditakutkan oleh kebanyakan orang mengenai bahaya minum air es terhadap membengkaknya ukuran tubuh itu ada benarnya.

Pada dasarnya tubuh perlu berlapis-lapis lemak agar dapat menghangatkan air dingin yang masuk ke lambung.

Dengan demikian, perut perlu stok lemak yang lebih banyak apalagi bila Anda cukup sering minum air es.

Keadaan akan bertambah buruk apabila orang tersebut jarang olahraga sehingga membuat lemak di perut kian menumpuk.***

 

Halaman:

Editor: Muhammad Ma`ruf


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x