10 Manfaat Buah Sirsak Bagi Kesehatan, Cocok untuk Obat Tradisional Dalam Mengatasi Berbagai Macam Penyakit

- 31 Mei 2023, 20:36 WIB
Manfaat buah sirsak untuk obat alami
Manfaat buah sirsak untuk obat alami /facebook maila anggraini

4. Menjaga kesehatan mata

Manfaat sirsak untuk menjaga kesehatan mata bersumber dari kandungan lutein dan senyawa antioksidannya.

Keduanya juga sangat penting untuk menjaga kesehatan mata dan membantu mengurangi perkembangan penyakit seperti katarak dan degenerasi makula.

5. Memperkuat sistem kekebalan tubuh

Buah sirsak mampu meningkatkan sistem kekebalan tubuh sehingga Anda tidak mudah terkena alergi, pilek atau flu.

Kemampuan ini karena komponen anti-inflamasi, antioksidan, vitamin C dan quercetin.

Senyawa ini juga mencegah efek radikal bebas dalam tubuh.

Baca Juga: Cara Mengatasi atau Mengobati Batuk Paling Aman dan Efektif untuk Anak

6. Menjaga Kesehatan pada lambung

Manfaat buah sirsak untuk kesehatan lambung adalah untuk melancarkan sistem pencernaan dan melawan berbagai penyakit.

Halaman:

Editor: Muhammad Ma`ruf

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x