Manfaat dan Cara Mengkonsumsi Tempe yang Benar dan Bagus untuk Kesehatan

- 22 Februari 2023, 18:38 WIB
Ilustrasi. Cara Mengkonsumsi Tempe agar Bermanfaat untuk Kesehatan
Ilustrasi. Cara Mengkonsumsi Tempe agar Bermanfaat untuk Kesehatan /

Dimana suplemen f100 ini adalah susu standar WHO dalam menangani anak bergizi buruk.

5. Meningkatkan kesehatan tulang.

Tempe mengandung 80 hingga 90 MG kalsium dimana kalsium bersama dengan nutrisi penting lain.

Seperti vitamin K dan vitamin D itu diperlukan untuk menjaga kepadatan mineral tulang, gigi, rambut, dan kuku.

Pada wanita usia 45-50 tahun Post menopause pemberian tempe 200 hingga 300 gram per hari dapat membuat wanita lebih mudah menyerap kalsium daripada susu sapi yang mengandung jumlah kalsium yang sama.

Mungkin ini penyebabnya  nenek-nenek di desa walaupun sudah tua tapi masih kuat mencangkul sawah padahal tidak pernah  minum susu penguat tulang.

Mungkin juga karena efek dari tempe yang membuat tulang-tulang nenek-nenek itu tetap kuat dan sehat.

Baca Juga: Wajib Dicoba, Inilah 6 Obat Alami untuk Mengatasi atau Mengobati Gusi Bengkak

6. Dapat mengurangi gejala menopause.

Isoflavin ditemukan pada tempe  dapat berfungsi sebagai obat alami mencegah menopause.

Halaman:

Editor: Muhammad Ma`ruf

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x